Reportase : Maman Suherman – Editor In Chief : Hairuzaman.
KOTA SERANG – Harianexpose.com |
Musyawarah Daerah Kongres Advokat Indonesia (KAI). Provinsi Banten Tahun 2023-2028 dengan tema Konsolidasi Internal Organisasi Upaya Membangun Kongres Lokasi Indonesia yang independen terbuka, transparansi dan berwibawa. Kegiatan itu dilaksanakan di Hotel Ultima Ratu Kota Serang, pada Sabtu (28/1/2023) .
Musda 4 KAI itu dihadiri oleh Pj. Gubernur Banten, Al Mukabarx Presiden DPP KAI, Siti Jamilah, SH, MH. dan Wasekjenx H. Ibrani, SH, MH, serta undangan lainnya.
Musda 4 kandidat yang terpilih sebagai Ketua KAI Provinsi Banten, M. Anwar. SH MH, dan Sekretaris, Abu Bakar SH. MH Hal itu dikatakan Ketua Organizing Comnitee (OC), Ratu Anita Kristiyawati SH, MH, dan sekaligus kandidat Sekretaris KAI Banten
Menurut Ratu, Musyawarah Daerah untuk memilih Advokat wajah-wajah yang berintegritas KAI yang transparan dan berwibawa.