Dinas Koperasi UKM Banten Gelar Fasilitasi Perseroan Perorangan Bagi UKM 

Reportase : Ahmadin.                              Editor In Chief : Hairuzaman.              Deputy Chief Editor : Prof. Dr. KH. Sutan Nasomal.

KOTA SERANG – Harianexpose.com |

Dinas Koperasi Usaha Kecil dan Menengah (UKM) Provinsi Banten, dengan menggambil tema ” fasilitasi Perseroan Perorangan Bagi UMK Tahun anggaran 2023″. Kegiatan itu bertempat di Pusat Layanan Usaha Terpadu (PLU), Kota Serang, pada Jum’at (19/5/2023).

Kegiatan tersebut dibuka Kepala Dinas Koperasi Usaha Kecil dan Menengah Provinsi Banten, H.Agus Muntono didampingi Kabid UKM, Aan, serta sebagai nara sumber antara lain, Kanwil Hukum dan HAM Provinsi Banten, BPJS Provinsi Banten, LPSE Provinsi Banten Handi, Kasi UMKM Engkun dan sebagai panitia dan moderator Asep dan Staf Dinas Koperasi UKM Provinsi Banten,

Menurut Asep, kepada awak media, untuk peserta fasilitasi Perseroan Perorangan Bagi UKM Anggaran tahun 2023, yang diikuti dari Kabupaten dan Kota se Provinsi Banten,

 

Www.Harianexpose.com @ 2020 "The News Online Portal Today"

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back To Top