Day: December 28, 2024

Potret Keluarga Miskin di Lebak, Menderita Sakit Sepanjang Hidup

    Reportase : Nono / Roni. Pemimpin Redaksi : Hairuzaman LEBAK | Haranexpose.com — Nasib malang menimpa Minah (59), seorang janda beranak 5, warga Kampung Sukarahmat RT,003/005 Desa Cisimet, Kecamatan Leuwidamar, Kabupaten Lebak, Banten. Saat ini Minah hidup kurang beruntung dan tinggal di rumah kurang layak untuk dihuni. Selain itu, kini Minah harus menjadi tulang punggung […]

Temu Karang Taruna 2024: Najib Hanafi Ajak Pemuda Serang Bersinergi dalam Pembangunan

Reportase : Bayu Sukma Kelana Pemimpin Redaksi : Hairuzaman CILEGON | Harianexpose.com — Dalam acara Temu Karang Taruna Kabupaten Serang 2024 yang digelar di Greenotel Cilegon, Sabtu (28/12/2024), Dewan Fraksi PKS Kabupaten Serang, Najib Hanafi, memberikan pandangannya terkait peran Karang Taruna dalam pembangunan masyarakat di tingkat kecamatan dan kabupaten. Najib Hanafi menilai sosok Ibu Desi Ferawati yang […]

Temu Karya 2024, Hj. Desi Ferawati Nakhodai Karang Taruna Kabupaten Serang

Reportase : Bayu Sukma Kelana Pemimpin Redaksi : Hairuzaman CILEGON | Harianexpose.com — Kegiatan Temu Karya Karang Taruna Kabupaten Serang, Provinsi Banten, yang digelar di Greenotel Cilegon, pada Sabtu, (28/12/2024), berlangsung sukses. Dalam acara tersebut, Hj. Desi Ferawati, S.Pd., terpilih secara aklamasi sebagai Ketua Karang Taruna Kabupaten Serang untuk periode 2024. Acara yang dihadiri oleh perwakilan dari […]

Pj. Gubernur A. Damenta Ajak Kader HMI Diseminasikan dan Kawal Program Pemprov Banten

Reportase : Maswi. Pemimpin Redaksi : Hairuzaman JAKARTA | Harianexpose.com — Penjabat (Pj) Gubernur Banten, A. Damenta mengajak para kader Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Jabodetabeka-Banten bersama-sama diseminasikan program prioritas Pemerintah Provinsi Banten. Serta mengawal efektivitas dan efisiensi pelaksanaannya, untuk mewujudkan transparansi dan akuntabilitas. “Sejalan dengan prinsip-prinsip good governance dan sebagai salah satu pilar penyangga melalui keanggotaan yang […]

Tim PS Kecamatan Pulo Merak Raih Juara Pertama Liga Piala PSSI Kota Cilegon

Reportase : Babay Suiah. Pemimpin Redaksi : Hairuzaman CILEGON | Harianexpose.com — Liga Piala PSSI Kota Cilegon ditutup oleh Ketua Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Kota Cilegon, H. Robinsar, di Stadion Seruni Kecamatan Jombang, pada Jum’at (27/12/2024). Acara piala liga sepak bola PSSI Kota Cilegon itu dihadiri oleh Metua PSSI Kota Cilegon, H. Robinsar,  Muspida Kota […]

Lolos ke Putaran Kedua, Aneka FC Kebaharan Bobol Gawang Citra Gabungan FC 2 Gol

Reportase : Aliudin. Pemimpin Redaksi : Hairuzaman KOTA SERANG | Harianexpose.com — Aneka Citra FC Kebaharan, Kecamatan Serang, Kota Serang, akhirnya berhasil masuk ke putaran kedua dalam laga sengit pertandingann sepak bola melawan Citra Gabungan FC dalam Open Turnamen Sepak Bola. Sapi Cup di Kecamatan Cipocok Jaya, Kota Serang, Banten, pada Kamis (26/12/2024). Pada putaran pertama, penyerang Aneka […]

Back To Top